VISI :
Pada tahun 2018 menjadikan program studi yang unggul dalam ilmu terapan manajemen informasi serta memiliki karakter religius dan jiwa entrepreneurship
MISI :
- Menyelenggarakan pendidikan pada Sistem Informasi yang berjiwa kewirausahaan sesuai trend kebutuhan lapangan dewasa ini.
- Melaksanakan penelitian di bidang Sistem Informasi baik tim dosen maupun berkolaborasi dengan mahasiswa guna meraih keunggulan.
- Melaksanakan pengabdian masyarakat di bidang Sistem Informasi baik dari program studi, tim dosen maupun berkolaborasi dengan mahasiswa guna menghasilkan pribadi berkarakter tanggungjawab.
- Menjalin kerjasama di bidang Sistem Informasi baik dengan instansi pemerintah, swasta dalam negeri maupun luar negeri.
TUJUAN :
- Meningkatkan pemerataan dan perluasan akses pendidikan di bidang Sistem Informasi .
- Peningkatan mutu pendidikan, relevansi lulusan, dan daya saing kerja bidang Sistem Informasi .
- Peningkatan tata kelola, akuntabilitas, dan pencitraan publik di bidang Sistem Informasi
Memiliki kompetensi dan keahlian sebagai berikut :
- Mampu merancang-bangun Sistem Informasi Manajemen
- Mampu membuat Visualisasi Sistem Informasi Bisnis
- Mampu membuat Internet Marketing dan E-Commerce
- Mampu mengelola Perpustakaan Modern & Pusat Bisnis
PROSPEK KARIER
- Kepala Divisi Pemasaran IT dan Peripheral Komputer
- Manajer Sistem Informasi Perusahaan / Perpustakaan
- Direktur Pemasaran Produk Teknologi Informasi & Komputer
- Wirausaha Toko Online atau Perpustakaan Digital (E-Library)
0 komentar:
Posting Komentar